-->

4 Tips Cara Menulis Artikel SEO Friendly dan Berkualitas

Tips Cara Menulis Artikel SEO Friendly
Tips Cara Menulis Artikel SEO Friendly


Cara-Judan - 4 Tips Cara Menulis Artikel SEO Friendly dan Berkualitas - Menulis artikel SEO mungkin banyak orang yang masih belum yakin bahwa ia dapat menulisnya, namun hanya karena ketidak ada keyakinan ia menjadi gugup dalam menulis artikel dan ada pula orang-orang yang putus asa dalam menulis artikel yang seo hingga berujung melakukan copy paste (Copas) artikel orang lain.



Menurut para anggota group blogger indonesia, menulis artikel SEO itu sangat mudah namun hanya saja membutuhkan kesabaran dan ketekunan dalam menulis. Jika ada kesabaran dan ketekunan dalam menulis namun masih belum tau apa saja hal-hal yang paling penting dalam menulis artikel, silakan hal-hal yang paling penting dalam menulis artikel agar artikel yang anda tulis nantinya menjadi artikel berkualitas dan SEO.

Riset Keyword

Apa Itu Riset Keyword ?

Riset Keyword adalah suatu teknik untuk mencari atau menemukan suatu kata kunci yang layak dan relevan yang sering diketik atau dicari oleh pengguna Internet dalam search engine (SE). Riset keyword ini merupakan teknik pengotimalan kata kunci (keywords) agar kata kunci yang ditargetkan tidak meleset, sehingga akan mudah menempati urutan pertama pada hasil pencarian dan mendatangkan banyak pengunjung ke situs website anda.

Fungsi dalam melakukan riset keyword adalah untuk mengetahui kata kunci ( Keyword ) yang sedang trend (populer) atau bisa dibilang paling banyak di cari di search engine.
Jadi, saat anda menulis artikel ada baiknya anda melakukan analisis keyword terlebih dahulu agar artikel yang anda tulis dapat menepati posisi 1 di google.

Apabila artikel yang anda tulis dapat menepati posisi 1 di google, maka secara optimis situs website anda akan mendapatkan banyak pengunjung serta juga mendapatkan penghasilan yang bisa di bilang lumayan.

Memilih Niche

Apa itu Niche ?

Sebuah situs website yang membahas satu topik tertentu saja dan tidak membahas beragam jenis topik. Contoh jika website Anda hanya membahas seputar teknologi maka niche blog Anda adalah teknologi. Saya kenal dengan yang namanya niche blog setelah membaca status teman sesama blogging, berawal dari sana saya menjadi sangat tertartik belajar dan mencoba berkarya dari yang namanya niche blog.

Selain itu pilih niche yang seharusnya lebih mengoptimalkan pada minat pembaca, agar disaat anda mengakibatkan artikel seo. pembaca mengerti bahwa anda tengah membahas perihal ini bersama topik ini, disaat pengunjung mampir ke halaman post anda maka mereka dapat meraih selama ini yang mereka cari, tak sekedar itu usahakan niche yang anda pilih yang kembali tenar atau trend agar mungkin artikel seo yang anda tulis sanggup masuk ke halaman top rank. inilah poin pertama untuk mengakibatkan artikel seo. 

Permalink

Permalink Img
Permalink Img


Permalink merupakan singkatan dari Permanent Link yaitu alamat permanen dari suatu halaman situs website. Jika kita berbicara dalam lingkup website, maka permalink merupakan URL (Uniform Resource Locator ) pada tiap postingan dan page situs website.

Jadi, atur permalink artikel yang telah selesai anda tulis, jangan gunakan angka dalam setiap url postingan gunakan url hanya kata atau kalimat saja. Saat ketika mengedit permalink gunakan permalink sesuai keyword yang ada pada artikel.

Internal & external linking

Internal Eksternal Link
Internal Eksternal Link


Internal adalah link masuk yang artinya url memasukan url homepage atau posting kedalam blog kita sendiri. Sementara External kalau yang ini artinya kita mengarahkan link ini keluar blog kita seperti misalnya memasang link google atau yang lain, numun ingat jika mengarahkan link keluar gunakan atrubute rel=nofollow ini bertujuan agar kita tidak memberikan backlink pada situs tersebut . 

External linking bagi Google juga penting, sebab Google akan melihat bahwa anda memiliki referensi-referensi atau linkback ke situs-situs yang berkualitas atau menjadi sumber yang akan membuat artikel anda natural, karena anda merujukkan hasil research atau pengutipan sumber dengan jelas. Jadi, Keduanya sangat penting bagi situs website untuk membantu SEO pada situs website anda.

Kesimpulan 


Jangan pernah menyerah dalam menulis artikel meski anda selalu merasa bahwa artikel yang anda tulis itu tidak berkualitas dan SEO , mungkin anda merasa seperti itu karena visitor anda sepih, bukan?.

Jadi apabila anda masih belum mendapatkan pengunjung yang original (Dari google, bing, yahoo, dll) maka bersabarlah karena dengan adanya kesabaran yang tulus maka akan ada jalan keluarnya.

0 Response to "4 Tips Cara Menulis Artikel SEO Friendly dan Berkualitas"

Post a Comment

Silahkan Berkomentar Dengan Adab-Adab yang Sesuai.

- Komentar Sesuai dengan Topik.
- Kritik, Saran, Masukan diterima [RECOMENDED]
- Komentar Yang Tidak Relevan dengan Topik kami Anggap SPAM.
- Komentar Keluar dari Topik [SPAM]

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel